Diskusi Soal Uji Kompetensi Kejuruan TKJ 2016 & sharing outline MTCNA terbaru



CIMAHI.- Sabtu, 30 Januari 2016 telah diadakan kegiatan diskusi soal uji kompetensi kejuruan (UKK) Teknik Komputer & Jaringan (TKJ) 2016 dan sharing outline MTCNA terbaru. Kegiatan tersebut dihadiri guru-guru TKJ SMK TI Pembangunan Cimahi serta guru-guru TKJ SMK Negeri 1 Cimahi. 

Bertempat di Workshop TKJ SMKN 1 Cimahi kegiatan dibuka oleh Rudi sebagai ketua kompetensi keahlian TKJ, dilanjut dengan diskusi soal UKK olehnya. Acara dilanjut dengan sharing outline MTCNA terbaru oleh Trimans, beberapa lab di praktikum kan sebagai bekal saat masuk ke proses pembelajaran di dalam kelas nantinya. (ty)

Comments

Popular posts from this blog

Penyerahan MOU MikroTik Academy & Bantuan Router Board Dari Latvia

Wisuda Angkatan ke 12 SMK T.I Pembangunan Cimahi

MTCNA 2016 : Ujian telah dilaksanakan, siswa yang lulus berhak mendapatkan sertifikat